• Sejak tahun 1994 Sekolah Guru Pendidikan Luar Biasa Negeri (SGPLB N) Surabaya bergabung pada IKIP Negeri Surabaya (selanjutnya berubah menjadi UNESA) iklim inklusifitas menjadi sangat kental dan menjadi penciri dalam tridarma UNESA.
  • Sejak tahun 2011 penguatan riset internasional dengan (Inggris, Jepang dan Australia) terjadi secara intensif, dalam berbagai bidang utamanya Pendidikan inklusif.
  • Pada tahun 2012 UNESA memperoleh penghargaan “INCLUSIVE AWARD” dari Menteri Pendidikan Indonesia.
  • Pada tahun 2013 berdiri Pusat Studi dan Layanan Disabilitas, menjadi cikal-bakal DIC
  • Pada tahun 2017-2019 memperoleh grand pengembangan perguruan tinggi inklusif dengan konsorsium Eropa (Alicante University Spanyol, Pierius Yinani dan Glasgow Caledonia University Scotland UK)
  • Pada tahun 2023 memperoleh penghargaan sebagai ”Kampus Peduli Disabilitas” dari Kemernristekdikti.