Signalong Indonesia is a joint project between Surabaya State University, Indonesia, and The Open University, UK, exploring the development of a Keyword Signing System (KWS), translated as a Keyword-Based Signing System (SIBKK) to support learning in inclusive classrooms.
Kamus Signalong Indonesia
Judul: Signalong Indonesia
Jumlah Halaman: 600 halaman
Deskripsi Singkat:
Signalong Indonesia menawarkan kemudahan untuk semua anak, khususnya mereka yang memiliki hambatan bahasa dan intelektual. Signalong Indonesia merupakan bahasa isyarat berbasis kata kunci yang telah disesuaikan dengan kultur masyarakat Indonesia.
Ketersediaan: Tersedia versi cetakan
Produk Telah Menjangkau Seluruh Indonesia
Fun Big Book dan Kamus Signalong Indonesia telah tersebar luas ke berbagai wilayah di Indonesia. Produk ini digunakan oleh sekolah-sekolah inklusif, orang tua, dan komunitas pendidikan di berbagai provinsi sebagai sarana pendukung pembelajaran yang ramah anak dan inklusif.